PT-NSK-Bearings-Manufacturing-Indonesia

Lowongan Operator Cikarang PT NSK Bearings Manufacturing Indonesia Terbaru 2023

PT NSK Bearings Manufacturing Indonesia adalah sebuah perusahaan manufaktur yang fokus bisnisnya adalah pada produksi produk-produk bearing untuk berbagai kebutuhan.

PT NSK Bearings Manufacturing Indonesia telah didirikan sejak tahun 1994. Perusahaan ini merupakan salah satu anak perusahaan global asal Jepang yaitu NSK Ltd.

PT-NSK-Bearings-Manufacturing-Indonesia

PT NSK Bearings Manufacturing Indonesia memiliki fasilitas produksi yang berlokasi di Kota Bekasi tepatnya di kawasan industri MM2100.

Produk utama yang diproduksi di perusahaan ini adalah bantalan atau yang biasa kita sebut bearing yang banyak digunakan pada kendaraan ataupun alat-alat lainya.

Saat ini PT NSK Bearings sedang membuka lowongan pekerjaan untuk beberapa posisi yang nantinya akan ditempatkan di pabriknya.

Berikut ini informasi mengenai posisi yang sedang dibuka, kualifikasi pelamar, dan tatacara melamar loker PT NSK Bearings Cikarang tersebut.

Lowongan Kerja Cikarang PT NSK Bearings Manufacturing Indonesia


Posisi : Operator Produksi

Kualifikasi :

  • Usia 18 – 22 tahun
  • Lulusan minimal SMA/SMK
  • Nilai rata – rata ijazah min 80
  • Nilai matematika min 80
  • Berbadan Sehat
  • Vaksin minimal dosis 3/ booster 1

Apabila sobat lokerku berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja Cibitung tersebut, kamu bisa apply melalui Jobstreet berikut :

Lowongan dibuka sampai 04 Juli 2023

Hanya pelamar yang sesuai kualifikasi yang nantinya akan dipanggil untuk mengikuti tahapan test seleksi selanjutnya.

Alamat PT NSK BEARINGS MANUFACTURING INDONESIA

Jl. Lombok Blok M-4, Kawasan Industri MM2100
Cibitung, Bekasi 17520

Email Rekrutmen PT NSK Bearings Indonesia

muhammadsaifudin-n-4833@nsk.com
Subjek Email : Posisi – Nama

Demikian info lowongan kerja Cikarang tersebut. Informasi lowongan kerja lainnya bisa dicek di Daftar Isi Website.

Update Lowongan Kerja Hari Ini :